Minggu, 30 Oktober 2011

[inti-net] Update dr timika

 

Catatan Laluta:

Bagi yang ingin mengenal SEJARAH FREEPORT WEST PAPUA, silahkan click:
http://www.youtube.com/watch?v=j8gVqoH4Gbw

Sebagai tambahan info: selama dibawah pemerintahan rezim Soeharto sampai tahun 1996 Freeport telah memberi kontribusi 47% dari produk Domestik bruto Irian Jaya, dengan memiliki cadangan tembaga senilai US $ 23 miliar, dan cadangan emas senilai 15 miliar. Sejak sa'at itu dominasi  kerjasama dengan Investasi asing ini menjadi produsen kedua terbesar di dunia.

Pengembangan industri Tembaga&Emas tersebut, yang pula dilakukan kerjasamanya dengan Freeport Indonesia itu, dalam proses perkembangannya ternyata memiliki polusi beracun yang berdampak besar di habitat sekitar penduduk lokal. Namun akibat dampak besar tersebut tak pernah ditanganggapi serius....

Selain pelanggaran hak asasi manusia dan lingkungan hidup yang disebutkan di atas, degradasi lahan akibat proyek-proyek pertambangan dan pembangunan konstruksi sampai tahun 1996 nyatanya menghasilkan pembuangan tailing yang berisi limbah beracun sebanyak 115.000 ton per tahun, dan racun limbah ini langsung mengalir ke sungai Aghawagon, Otomona dan Ajkwa....

Menurut laporan dari konsultan perusahaan geokimia sendiri menyatakan, limbah Tembaga 'sangat' beracun untuk ikan dan organisme air yang mengalir di sungai2 sekitar daerah industri pertambangan&emas. 
Terbukti pula, rencana untuk membangun tanggul di sepanjang tepi Ajkwa dalam prosesnya telah menenggelamkan 332.500 hektar hutan.

Info terakhir dr Timika :

----- Forwarded Message -----
From: ....
Sent: Sunday, October 30, 2011 9:28 AM
Subject: Re: [kawan_praxis] Update dr timika

Sekilas info dari buruh mogok freeport di timika :
Selamat sore,
Kami ada dapat surat dari kapolda papua bahwa kami di beri waktu 2x24 jam utk mengosongkan area cp-28. Dari yg saya liat isi suratx mengandung unsur tekanan dan intimidasi terhadap pekerja yg sedang melakukan mogok.
Mohon bantuan semua pihak untuk dapat menekan atau mencabut kapolda
papua saat ini, karena kapolda papua dalam penanganan aksi massa di
papua selalu menggunakan cara2 represif, pemaksaan dan tekanan2. Hal ini akan sangat merugikan semua pihak dan justru berpotensi konflik serta timbulnya korban2 baru dari pekerja dalam menuntut hak2 kesejahteraanx.
Salam.
Pengurus

Salam
....
Powered by Telkomsel BlackBerry®

__._,_.___
Recent Activity:
Untuk bergabung di milis INTI-net, kirim email ke : inti-net-subscribe@yahoogroups.com

Kunjungi situs INTI-net   
http://groups.yahoo.com/group/inti-net

Kunjungi Blog INTI-net
http://tionghoanet.blogspot.com/
Subscribe our Feeds :
http://feeds.feedburner.com/Tionghoanet

*Mohon tidak menyinggung perasaan, bebas tapi sopan, tidak memposting iklan*
MARKETPLACE

Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.

.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar