Rabu, 15 Agustus 2012

[M_S] Re: Taklim streaming dan Audio ustadz Yunahar di Melbourne

 


Wa'alaikumsalam,

Salam kenal juga pak Solikin. Terimakasih link yang bermanfaat.
Memperbanyak koleksi ceramah Prof Yunahar yang masih belum banyak di
dunia maya.

Salam,

Indro

--- In Muhammadiyah_Society@yahoogroups.com, "M. Solikin"
<solikin_ums@...> wrote:
>
> Assalaamu'alaikum wr. wb.
>
> Teman-teman yang dirahmati Allah, pertama saya memperkenalkan diri
saya di milis ini. Nama saya, Solikin; adalah staff pengajar di UMS
Surakarta. Saat ini berada di Melbourne untuk tugas belajar dan sedang
menunggu proses akhir studi S3 saya di RMIT University, Melbourne
Australia. Juga saya bersama teman-teman berusaha menghidupkan PCIM
Australia.
>
>
> Saya bergabung di milis sepekan yang lalu, setelah di-encourage oleh
Ki Ageng A. Fattah Wibisono.
>
> Lewat email ini saya menginformasikan bahwa pekan terakhir Ramadhan
ini, Ustadz Yunahar Ilyas tengah melakukan safari Ramadhan di Melbourne.
Bagi yang ingin mendengarkan Taklim beliau baik live streaming maupun
rekaman audionya, dipersilakan klik pada link berikut ini.
>
> Live streaming tausiah ramadan (setelah tarawih) dapat juga dilihat
melalui link dibawah ini:
>
http://www.westallmosque.org/index.php/live-streaming-channels/8-special\
-events

>
> Rekaman video program2 Masjid Westall:
> http://www.westallmosque.org/index.php/audio-video
>
> Bagi saya, it is highly recomended, untuk mendengarkan ceramah
beliau,. Karena beliau bisa menerangkan term-term agama dengan bahasa
yang mudah diterima dan contoh aplikatif.
> Terima kasih atas perhatiannya.
>
> M. Solikin
>

__._,_.___
Recent Activity:
----------------------------------------------------------------------
"Muhammadiyah ini lain dengan Muhammadiyah yang akan datang. Maka teruslah
kamu bersekolah, menuntut ilmu pengetahuan dimana saja. Jadilah guru kembali
pada Muhammadiyah. Jadilah dokter, kembali kepada Muhammadiyah. Jadilah
Meester, insinyur dan lain-lain, dan kembalilah kepada Muhammadiyah"
(K.H. Ahmad Dahlan).

----------------------------------------------------------------------
Salurkan ZAKAT, INFAQ dan SHODAQOH anda melalui LAZIS
MUHAMMADIYAH

No. Rekening atas nama LAZIS Muhammadiyah
1. Bank BCA Central Cikini
    (zakat) 8780040077 - (infaq) 8780040051
2. BNI Syariah Cab. Jakarta Selatan
    (zakat) 00.91539400 -   (infaq) 00.91539411
3. Bank Syariah Mandiri (BSM) Cab. Thamrin
    ( Zakat) 009.0033333 -  (Infaq) 009.00666666
4. Bank Niaga Syariah
    (zakat) 520.01.00186.00.0 - (infaq) 520.01.00187.00.6
5. Bank Muamalat Indonesia Arthaloka
    (Zakat) 301.0054715
6. Bank Persyarikatan Pusat
   (zakat) 3001111110 -  (infaq) 3001112210
7. Bank Syariah Platinum Thamrin
    (zakat) 2.700.002888 -  (infaq) 2.700.002929
8. BRI cab. Cut Meutia
    (zakat) 0230-01.001403.30-9 -    (infaq) 0230-01.001404.30-5

Bantuan Kemanusiaan dan Bencana:
BNI Syariah no.rekening: 00.91539444

DONASI MELALUI SMS
a. Jadikan jum'at sebagai momentum kepedulian,
salurkan donasi anda, ketik: LM(spasi)JUMATPEDULI kirim ke 7505

b. Bantuan kemanusiaan  ketik: LM(spasi)ACK kirim ke 7505

Nilai donasi Rp. 5000, semua operator,belum termasuk PPN

email: lazis@muhammadiyah.or.id
website : www.lazismu.org
.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar